Cerita di Balik Viralnya Film Tilik | Bagus Sumartono | Tagar

Tonton videonya sekarang. Cerita di Balik Viralnya Film Tilik | Bagus Sumartono | Tagar[b>

[center>

Jakarta, Tagar TV – Film pendek berjudul Tilik yang baru diunggah di YouTube pada 17 Agustus 2020, sukses meraih lebih dari 10 juta views dalam waktu satu minggu. Karakter utama dalam film Tilik, yaitu Bu Tejo, juga turut menjadi trending topic di ranah Twitter Indonesia dan ramai diperbincangkan di berbagai media sosial lainnya. Sejumlah meme tentang Bu Tejo dan karakter lain dari film Tilik pun bertebaran di dunia maya.

Penulis naskah film Tilik, Bagus ‘Bacep’ Sumartono mengatakan kepada Cory Olivia dari Tagar TV, dalam wawancara zoom hari Senin, 24 Agustus 2020, bahwa dia tidak menyangka filmnya bisa meraih kesuksesan seperti ini. Awalnya, dia ingin membuat film dokumenter, lalu dia bertemu dengan temannya, Wahyu Agung Prasetyo, yang saat itu sedang mengikuti pendanaan film dari Dinas Kebudayaan Daerah Istimewa Yogyakarta, dan Bagus ditawari untuk kerja sama sehingga Bagus pun akhirnya merubah konsepnya menjadi film fiksi. Wahyu Agung Prasetyo sendiri adalah sutradara film Tilik.

Ide cerita film Tilik adalah berusaha menangkap fenomena jelang pemilihan presiden 2014 dan 2019, yaitu berita bohong atau hoaks bertebaran di media sosial, dan sangat banyak orang yang termakan oleh berita-berita bohong itu, termasuk teman-teman Bagus sendiri yang saling bertengkar di media sosial. Namun, dia mengganti topiknya bukan tentang pilpres, melainkan tentang pemilihan lurah, tentang politik dan hoaks di pedesaan, karena menurutnya masyarakat pedesaan yang terpapar hoaks, efeknya lebih mengerikan dibanding masyarakat perkotaan.

#tilik #butejo #filmpendek

Cerita di Balik Viralnya Film Tilik | Bagus Sumartono | Tagar“, dari sumber: [link_sumber]

Tagar untuk Cerita di Balik Viralnya Film Tilik | Bagus Sumartono | Tagar: #Cerita #Balik #Viralnya #Film #Tilik #Bagus #Sumartono #Tagar

Artikel Cerita di Balik Viralnya Film Tilik | Bagus Sumartono | Tagar berisi konten berikut: Jakarta, Tagar TV – Film pendek berjudul Tilik yang baru diunggah di YouTube pada 17 Agustus 2020, sukses meraih lebih dari 10 juta views dalam waktu satu minggu. Karakter utama dalam film Tilik, yaitu Bu Tejo, juga turut menjadi trending topic di ranah Twitter Indonesia dan ramai diperbincangkan di berbagai media sosial lainnya. Sejumlah meme tentang Bu Tejo dan karakter lain dari film Tilik pun bertebaran di dunia maya.

Penulis naskah film Tilik, Bagus ‘Bacep’ Sumartono mengatakan kepada Cory Olivia dari Tagar TV, dalam wawancara zoom hari Senin, 24 Agustus 2020, bahwa dia tidak menyangka filmnya bisa meraih kesuksesan seperti ini. Awalnya, dia ingin membuat film dokumenter, lalu dia bertemu dengan temannya, Wahyu Agung Prasetyo, yang saat itu sedang mengikuti pendanaan film dari Dinas Kebudayaan Daerah Istimewa Yogyakarta, dan Bagus ditawari untuk kerja sama sehingga Bagus pun akhirnya merubah konsepnya menjadi film fiksi. Wahyu Agung Prasetyo sendiri adalah sutradara film Tilik.

Ide cerita film Tilik adalah berusaha menangkap fenomena jelang pemilihan presiden 2014 dan 2019, yaitu berita bohong atau hoaks bertebaran di media sosial, dan sangat banyak orang yang termakan oleh berita-berita bohong itu, termasuk teman-teman Bagus sendiri yang saling bertengkar di media sosial. Namun, dia mengganti topiknya bukan tentang pilpres, melainkan tentang pemilihan lurah, tentang politik dan hoaks di pedesaan, karena menurutnya masyarakat pedesaan yang terpapar hoaks, efeknya lebih mengerikan dibanding masyarakat perkotaan.

#tilik #butejo #filmpendek

Kata kunci untuk Cerita di Balik Viralnya Film Tilik | Bagus Sumartono | Tagar: [kata kunci]

Informasi selengkapnya tentang Cerita di Balik Viralnya Film Tilik | Bagus Sumartono | Tagar:
Video ini saat ini memiliki 5564 penayangan. Video dibuat pada 2020-08-25 20:04:45. Anda ingin mengunduh video ini dengan membuka tautan berikut: https://www.youtubepp.com/watch?v=g4oujq8fzGY, tag: #Cerita #Balik #Viralnya #Film #Tilik #Bagus #Sumartono #Tagar

Terima kasih telah menonton video: Cerita di Balik Viralnya Film Tilik | Bagus Sumartono | Tagar